Penandatangani Nota Kesepakatan Bupati Bangka Dengan Kemenkumham

Suara Jurnalis Online

Sungailiat, Penandatanganan Nota Kesepakatan Bupati Bangka Dengan kemenkumham, Dalam rangka Organisasi Peranan Hukum Dan Ham di Kab Bangka, Selasa (7/2/2023) PagiDalam kegiatan ini Juga di hadiri Bupati Bangka Mulkan S.H, M.H, Sekda Kab.Bangka H. Andi Widirman, Staf, kepala OPD, Camat, Kakanwil Kemenkumham Babel Drs. Harun Suryanto.S.iP, SH dan Jajarannya

Bacaan Lainnya

Dalam sambutannya Bupati Bangka Mulkan S.H, M.H menyampaikan,” kegiatan yang di lakukan ini adalah penandatanganan nota kesepakatan Bupati Bangka selaku kepala pemerintah daerah dengan kanwil Kemenkumham Babel,

Bupati mengatakan dikarenakan kita kurang peduli akan kekayaan kita, pulau tujuh yang merupakan masuk dalam propensi Babel kini menjadi kepulauan milik Kepri, oleh karna itu kehadiran kakanwil Kemenkumham beserta jajarannya untuk dapat mempatenkan kekayaan cikhas adat pakaian dan  makanan yang menjadi ciri khas orang Bangka agar jangan di ambil orang,” ungkapnya

Di tempat yang sama juga Bupati mengatakan,”seperti martabak Bangka makanan khas Bangka yg sudah populer di luar daerah Bangka ini juga milik masyarakat Bangka yang harus di patenkan, agar setiap yang menggunakan nama tersebut harus membayar royalti ke Bangka,,” Pungkasnya.

“Kami juga sedang memprogramkan untuk mengenakan pakaian khas Bangka Batik My Bangka yang akan kita buat dan dapat di pergunakan pegawai internal Bangka di pertengahan tahun ini, dan ini merupakan ciri khas pakaian adat Bangka,” ungkapnya.

Kakanwil Kemenkumham Babel juga mengharapkan agar kab Bangka memiliki suatu ciri khas yang dapat di tunjolkan, dan kami dari Kemenkumham akan memberikan perlindungan dalam bentuk hal paten yang merupakan.ciri khas Bangka.

Anas

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *