JAWA BARAT POLRES KUNINGAN Suara jurnalis – Kapolres Kuningan Polda Jabar AKBP Dhany Aryanda melalui Kapolsek Cibingbin IPTU Asep Alamsyah beserta anggotanya,
Pada hari Senin 17 Januari 2023, sekira pukul 13.30 Wib telah terjadi adanya luapan air anak sungai Cijangkelok yang membanjiri akses jalan raya Cibingbin dan sarana sekolah SMK Cibening serta area pesawahan warga. Diakibatkan curah hujan dari mulai pukul 13.00 sampai dengan 14.30 Wib. Ketinggian luapan air yang membanjiri akses jalan raya dan sekolah SMK Cibening.
serta pesawahan warga setinggi lutut orang dewasa kurang lebih 60 Cm. sementara jalur lalu lintas untuk kendaraan R2 sementara tidak bisa dilewati dikarena akan kena dampak terjadi mogok.
” ungkapnya. Lanjut Kapolsek mengatakan, Luapan air anak sungai Cijangkelok disebabkan curah hujan yang tinggi yang membanjiri akses jalan raya yang menghubungkan Jawa barat -Jawa tengah dan sarana sekolah SMK Cibening serta pesawahan warga. Dari Kejadian tersebut tidak adanya korban jiwa dan kerugian materi dan selama berlangsungnya evakuasi berjalan dengan aman, tertib dan lancar.” Pungkas Kapolsek didampingi Kasi Humas Polres Kuningan Polda Jabar IPDA Endar Kuswanadi kepada Awak Media.@Harjasa